GITS NEWS DETAIL

2023-07-20

Kick Off Logistics and Trucking Company (FMCG Logistics Company Group)

A new project has begun!

We proudly announce "GITS Consulting chosen as Microsoft Dynamics ERP Implementation Partner".

GITS telah sukses mengadakan Kick-Off Meeting Project Implementation Microsoft Dynamics 365 Business Central pada April 2023.

Klien kami merupakan anak usaha perusahaan FMCG besar di Indonesia, yang bergerak dalam bidang Logistics dan Trucking, yang distribusikan product FMCG dari Induk Perusahaan ke Seluruh Pelosok Negeri.

Project ini akan menggunakan Solusi Logistics GITS terintegrasi di Microsoft Dynamics 365 Business Central, termasuk dengan bridging API untuk sistem operasional yang terkoneksi ke ERP Induk Perusahaan. Solusi ini diharapkan dapat memenuhi target dalam menghasilkan report finansial yang real-time dan tepat, dan dapat mengembangkan proses bisnis yang terintegrasi.

We are ready to assist and bring Digital Transformation for a better future!

 

 

Back to News Headlines

Explore more with GITS Consulting

Contact Us